Ungaran – Pemerintah Desa Gondoriyo Kabupaten Semarang dan Coca-Cola Europacific Partners, Semarang memperingati Hari Lingkungan Hidup (HLH) tahun 2024 dengan aksi bersih sungai dan sarasehan pengelolaan sampah pada hari Minggu (2/6/2024). Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kepedulian warga dan memantik perbaikan pengelolaan sampah. Sebanyak 86 peserta berpartisipasi dalam kegiatan ini
![Pemdes Gondoriyo Gandeng Coca-Cola Bersihkan Sungai](https://bintari.or.id/wp-content/uploads/2024/06/20240602_090631-1024x585.jpg)