SEMARANG – Menandai berakhirnya proyek Clean Cities Blue Ocean (CCBO) di tiga kota percontohan yakni Ambon, Makassar dan Semarang, Badan Pembangunan Internasional Amerika Serikat (USAID) melalui tim proyek CCBO mengadakan upacara penutupan di Kota Semarang pada Rabu (17/4). Sejak Mei 2022, Program CCBO di Kota Semarang mendukung pemerintah Kota
Commemorating HARDIKAL, TNI AL Plants 10,000 Mangroves
Pekalongan – In commemoration of the 78th Indonesian Navy Education Day (Hardikal), TNI AL Tegal Base together with BINTARI carried out Mangrove planting on the coast of Wonokerto, Pekalongan Regency, Friday, 17 May 2024. The activity began with a speech from the Commander of TNI AL Tegal Base and was opened by the Head of Central Java Environmental and Forestry Agency, Pekalongan Branch Office, Mr. Gunawan, S.Hut., M.Eng
Serunya Pengalaman KB Dewi Masitoh, Desa Pecakaran-Pekalongan Belajar Menanam Mangrove untuk Masa Depan yang Lestari
Pekalongan – Jumat, 10 Mei 2024 merupakan hari yang sangat seru bagi anak-anak Kelompok Bermain Dewi Masitoh (KB Dewi Masitoh), Desa Pecakaran-Pekalongan. Pasalnya, anak-anak KB Masitoh sebanyak 25 orang, bersama dengan guru-guru dan orangtua murid bisa belajar langsung tentang mangrove. Kegiatan ini terlaksana atas kerjasama BINTARI, Traveloka dan BUMDes
Protecting the Climate, BINTARI Invites Manggarai Children to Plant Trees
Labuan Bajo – Climate change has made the West Manggarai region, NTT drier than before. Mitigation and adaptation efforts need to be carried out and introduced to the community to increase the community's capacity and resilience in facing the impacts of climate change. Farmers, fishermen, indigenous peoples, women, and children can learn together about the environment and make efforts to protect the environment and their future from the impacts of climate change
Studi Tiru Lembaga Pengelola Sampah: Tata Kelola Harus Menyesuaikan Kebutuhan
“Dalam merangkul warga (untuk mengikuti layanan persampahan), kuncinya adalah sabar”, demikian tips yang diberikan oleh Ibu Rindu selaku Ketua Bank Sampah (BS) Mawar Asri saat mendapatkan Kunjungan Studi Tiru dari Pengurus Lembaga Pengelola Sampah (LPS) Dusun Senden, Desa Jatijajar, Kecamatan Bergas, Kabupaten Semarang pada tanggal 7 Mei 2024 lalu. Yayasan